
Jakarta, 22 Juni 2024 – Pesan perdamaian dan solidaritas yang selalu melekat dalam moment empat tahunan olimpiade dihadirkan oleh PB Perpani pada perayaan Olympic Day, di Lapangan Hoki, Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (22/6). Ketua Umum PB Perpani Arsjad Rasjid, yang juga adalah Founder 5P Global Movement mengungkapkan, olimpiade tidak hanya sekedar multievent olahraga untuk...